Buku Tamu

Jazakumullahu khayran, terima kasih atas kunjungan Anda di situs resmi Pesantren Islam Al-Irsyad ini. Kesan, saran dan masukan yang bermanfaat senantiasa kami nantikan. Silakan untuk menuliskannya pada buku tamu berikut dengan menggunakan bahasa yang santun.

173 komentar

  1. Apakah Ponpes Islam Al Irsyad 2 Majalengka alumninya memiliki kesempatan yang sama untuk seleksi ke Timur tengah dengan Al Irsyad 1 Tengaran?

  2. Nurul Maulidya SF

    Assalamualaikum wr wb, perkenalkan saya Nurul Maulidya, mahasiswi tingkat akhir Fak.Psikologi UNDIP yang berniat melakukan penelitian terkait tugas akhir saya di Pesantren Al-irsyad. Untuk itu, adakah kontak yang bisa saya hubungi langsung terkait perizinan dan lain sebagainya? Terimakasih, Wassalamualaikum wr wb.

  3. assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatuh.

    Kami Jamaah Pengajian Majelis Hikmah yang beralamat di Tumut, Moyudan, Sleman Yogyakarta berencana Silaturrahim ke Pesantren Al-Irsyad Salatiga. Bagaimana mekanisme yang harus kami lakukan.Mohon arahan lebih lanjut.

    Atas arahan dan perkenannya disampaikan terima kasih.

    Wassalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

    • Pesantren Islam Al-Irsyad

      Wa ‘alaikum salam warahmatullahi wabarakatuh,

      Masya Allah, jazakumullahu khayran atas ketertarikannya untuk datang berkunjung ke PIA, adapun untuk mekanismenya
      silakan ajukan surat permohonan terlebih dahulu berserta rincian kegiatan dan peserta kunjungan. Surat tersebut dapat dikirim melalui email ke humas@pesantrenalirsyad.org

  4. Assalammu’alaikum Ustadz..

    Afwan… Mau tanya untuk Al Irsyad yang di majalengka apakah untuk pendaftarannya tetap melalui yang di al Irsyad Tengaran?

    mohon infonya Terima kasih

    • Pesantren Islam Al-Irsyad

      Wa ‘alaikum salam warahmatullahi wabarakatuh,
      Untuk saat ini pendaftaran dilakukan terpisah.

  5. Assalamualaikum… berapa jumlah siswa yang diterima utk jenjang MTW? Kalo boleh tahu apa saja kriterianya agar diterima di Al Irsyad Tengaran? kalau Al Irsyad indramayu cabang tengaran ? Syukron

  6. Bismillah. apakah pesantren menerima pindahan untuk jenjang SD dan sampai kelas brp ? Jazakallahu khairan

  7. Assalamualaikum wr wb

    Afwan ustad, apakah Ponpes Al Irsyad yg di Ciancur merupakan cab Ponpes Tengaran

    Syukron

    • Pesantren Islam Al-Irsyad

      Wa alaikum salam warahmatullah,
      Untuk saat ini kami baru buka cabang di Majalengka dengan nama Pesantren Islam Al-Irsyad 2.

  8. assamualaikum wr.wb
    afwan ustad..
    mau tanya program tahfidz bersama syekh abdul latief?
    syukron

    • Pesantren Islam Al-Irsyad

      Wa ‘alaikum salam warahmatullahi wabarakatuh,
      Untuk pertanyaan tersebut, bisa ditanyakan via telepon ke nomor (0298) 321658.

  9. West Ballah – Ust. Abdulloh Ahmad Hanifan, M.Si

  10. Alhamdulillah dengan adanya pesantren putri Al Irsyad.

    • Pesantren Islam Al-Irsyad

      Alhamdulillah, mohon doa dan dukungannya untuk kemajuan Pesantren Islam Al-Irsyad kedepannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *